Contact Us

Name

Email *

Message *

Cara Mengubah Cursor Saat Menyorot Gambar

Cara Mengubah Cursor Saat Menyorot Gambar

Sebelumnya saya ucapkan Bissmillahirrohaminrrohim.... dipostingan kali ini, saya akan berbagi satu cara simple tapi mungkin dan pasti akan menarik buat kalian. Kita tahu bahwa secara default (bawaan template blog normal) ketika kursor kita menyorot gambar yang ada dipostingan itu sama dengan ketika menyorot yang lainnya. namun saya akan memberikan trik supaya kursornya berubah saat menyorot atau melewati gambar.

Untuk melakukan trik ini, kalian ikuti tahap-tahap berikut ini:
1. Login Ke Blogger kalian
2. Masuk Ke Rancangan ---> EDIT HTML (centang expand template widget)
3. Cari kode berikut :

.post img {
border:1px solid #cccccc;
padding:4px;
}


Untuk setiap template tampilan kode diatas mungkin tidak terlalu mirip, setelah ketemu simpan atau sisipkan kode berikut didalamnya.


cursor:url("https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhrb5fzeh0Ej5ZEpM6DBfvdfTeAgkjfgYPtjlmse9-5wAQAMkh2hyphenhyphengx1rCmf0u0so7mZ_u0nz7GclHqBDAkBNmi9FnHG3ffI-dVhKL1y5ZwILA_wZzfNznX-QFuaRc6hvLYYOilWT__piWN/"), pointer;


jadi bentuknya seperti ini :

.post img {
border:1px solid #cccccc;
padding:4px;
cursor:url("https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhrb5fzeh0Ej5ZEpM6DBfvdfTeAgkjfgYPtjlmse9-5wAQAMkh2hyphenhyphengx1rCmf0u0so7mZ_u0nz7GclHqBDAkBNmi9FnHG3ffI-dVhKL1y5ZwILA_wZzfNznX-QFuaRc6hvLYYOilWT__piWN/"), pointer;
}

Keterangan :
== Kode warna merah bisa kalian ganti dengan gambar kalian.

5. SIMPAN template kalian
6. Selesai.

Mudah, simple, sederhana, cepat dan sangat menarik bukan...? semoga bermanfaat. Oia, kalian baca juga cara merubah kursor di blog dan Cara Membuat Cursor di Ikuti Teks

sumber : http://www.z33s.co.cc/2010/08/kursor-berubah-saat-menyorot-gambar.html
Baca Juga



Back To Top